Senin, 26 April 2010

Memasukkan Animasi Flash Ke Dalam Website


Setelah pengenalan apa itu mecromedi dreamweaver
kali ini kita belajar memasukkan flash ke dalam Website
perlu diketahui bahwa kalau kita melihat website tanpa flash
itu tampak seperti sayur tanpa garam ha....ha.....!

Langkah - langkahnya:

1. Buka Dreamweaver dan pilih File - New
Atau tekan CTRL + N = Untuk membuat project baru sebagai latihan

2. Cara I : Pada Menu Utama
(help: untuk mengetahui letak menu utama bisa klik Pengenalan Dreamweaver dan Layout ) lalu pilih:
Insert - Media - Flash -
atau
Cara II : tekan CTRL + ALT + F

Ket:
swf = adalah extensi file animasi hasil olahan flash, file ini dapat dijalankan jika kita menginstal flash player ke dalam browser kita
Adobe Flash Player for Browser
untuk download adobe flash Player

3. Lalu pilih file berformat *.swf yang diinginkan
Disini penulis menggunakan contoh:

butterfly.swf yang dapat di download langsung disini password: ilmugrafis

berbagai macam contoh animasi untuk kebutuhan website kamu:
Langsung download aja

download Bom | Pass: ilmugrafis


Download Bendera Indonesia | Pass: ilmugrafis


Download Jam Analog

Tunggu Tutorial Dreamweaver Berikutnya...
Semoga Bermanfaat

sumber ilmu grafis
Digg Google Bookmarks reddit Mixx StumbleUpon Technorati Yahoo! Buzz DesignFloat Delicious BlinkList Furl

0 comments: on "Memasukkan Animasi Flash Ke Dalam Website"

Posting Komentar

English French German Spain Italian Dutch

Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified